Jumat, 03 April 2020

Daftar Harga Keramik

Keramik merupakan perpaduan antara senyawa logam dan bukan logam. Kata keramik sendiri berasal dari kata keramikos yang dalam bahasa Inggris dikenal dengan burn stuff (benda-benda yang dibakar) yang menunjukkan bahwa sifat-sifat material keramik yang ingin diperoleh, dapat dicapai melalui proses pembakaran pada temperatur tinggi.



*Jenis-Jenis Keramik*
Untuk berbagai macam jenis keramik yang umum kita temui di pasaran adalah sebagai berikut:

*Keramik Lantai Biasa
Jenis keramik lantai biasa merupakan jenis keramik yang paling banyak kita temui. Jenis keramik ini dapat ditemukan di semua toko bangunan, bahkan di toko bangunan kecil di daerah sekitar rumah kita. Ukuran keramik biasa sangat lengkap, mulai dari ukuran persegi 30 hingga 80 cm.

* Keramik Lantai Teraso
Keramik lantai teraso saat ini adalah jenis keramik yang banyak dicari dan disukai oleh beberapa pengembang dan pecinta rumah bergaya etnik dan klasik. Pada umumnya, ukuran keramik teraso adalah 20x20 cm. Jenis keramik teraso ini dapat memberikan nuansa etnik dan tradisional bila dipasang di rumah. Saat ini, jenis keramik lantai teraso paling banyak dipasang di restoran dan villa dengan nuansa klasik tradisional.

* Homogenous Tile
Keramik jenis homogeneous tile merupakan keramik tiruan granit yang dibuat pabrik. Keramik ini dibuat semirip mungkin dengan granit atau marmer. Biasanya keramik jenis ini dibuat dengan ukuran besar dan jarang diproduksi dalam ukuran kecil. Pengguna terbesar dari keramik lantai jenis ini adalah gedung-gedung pusat perbelanjaan, apartemen, dan bangunan lain yang ingin terlihat mewah dengan biaya minim.

*Keramik Granit Alam
Jenis keramik granit biasanya digunakan oleh kalangan menengah ke atas. Dari segi keindahannya, keramik ini cukup untuk membuat rumah lebih asri, lebih anggun dan elegan. Jenis keramik ini merupakan hasil tambang, jadi harganya juga terbilang paling mahal dibandingkan dengan jenis keramik lainnya.

* Keramik Mozaik
Keramik ini merupakan sebuah ubin ukuran kecil, biasanya tidak lebih dari 6 cm. Lempengan dari keramik ini memiliki ketebalan 5,4 mm dan pola bewarna diterapkan pada sisi sebaliknya yang terlihat dari keramik transparan. Desain ini memberikan efek optik yang tidak dapat diperoleh dari ubin lainnya.

*Kelebihan Dari Keramik*
- Ubin keramik terbuat dari bahan alami sehingga tidak beracun dan tidak menyebabkan alergi
- Permukaan halus dari ubin keramik mencegah penumpukan bakteri dan jamur
- Tahan terhadap air dan kelembaban
- Tahan terhap noda
- Mudah dibersihkan
- Tahan lama dan bebas perawatan
- Memiliki kekuatan yang tinggi
- Tidak mudah terbakar dan tidak menyalurkan api
- Tidak berubah warna dari waktu ke waktu
- Bisa menjadi unsur dekorasi pada rumah
- Pilihan modelnya banyak dan beragam
- Harganya pun beraneka ragam (harga tentunya menjamin kualitas keramik)


NOBAHAN / MATERIALSPESIFIKASIHARGA
1Keramik Roman 20 x 20 Golongan Am287.000
2Keramik Roman 20 x 20 Golongan Bm290.000
3Keramik Roman 20 x 20 Golongan Dm2100.000
4Keramik Roman 30 x 30 Golongan Bm287.000
5Keramik Roman 30 x 30 Golongan Cm291.000
6Keramik Roman 33.3 x 33.3 Golongan Am297.000
7Keramik Roman 33.3 x 33.3 Golongan Cm2137.500
8Keramik Roman 40 x 40 Golongan Am297.000
9Keramik Roman 40 x 40 Golongan Bm2105.000
10Keramik Roman 40 x 40 Golongan Cm2107.000
11Keramik Roman 40 x 40 Golongan Dm2112.000
12Keramik Roman 45 x 45 Golongan Am2107.000
13Keramik Roman 45 x 45 Golongan Bm2113.000
14Keramik Roman 45 x 45 Golongan Em2150.000
15Keramik Roman 50 x 50 Golongan Am2123.500
16Keramik Roman 50 x 50 Golongan Bm2132.500
17Keramik Roman 50 x 50 Golongan Cm2150.500
18Keramik Roman 60 x 60 Golongan Am2155.000
19Keramik Roman 60 x 60 Golongan Bm2175.000
20Keramik Roman 60 x 60 Golongan Cm2200.000
21Keramik Roman 16.5 x 66.6 Golongan Am2192.000
22Keramik Roman 33.3 x 66.6 Golongan Am2172.500
23Keramik Roman 33.3 x 66.6 Golongan Bm2193.000
24Keramik Roman 33.3 x 66.6 Golongan Cm2212.500
25Keramik Galaxy black, brown, cream, grey, white 20×20m240.000
26Keramik Petra cream, terracota 20×20m240.000
27Keramik Roxy black, blue, brown, green, grey, red 20×20m240.000
28Keramik Alpha blue, green 20×20m242.000
29Keramik Track brown, grey 20×20m244.500
30Keramik Jungle red, green, grey, red 30×30m237.000
31Keramik Capri brown, greym237.500
32Keramik Marble brown 30×30m238.000
33Keramik Newton brown, green, grey 30×30m238.000
34Keramik Mahoni brown, cream 30×30m239.000
35Keramik Cargo, brown, grey, dark brown, dark grey 30×30m246.000
36Keramik Clarin, bone, brown, grey 30×30m246.000
37Keramik Cordon, bone, brown, cream 30×30m246.000
38Keramik Bintan, bone, brown, cream 30×30m247.500
39Keramik Ecco grey, brown 50×50m270.000
40Keramik Gobi cream, grey 50×50m270.000
41Keramik Cavalli, cream, white 60×60m282.000
42Keramik Fredo, cream, grey 60×60m282.000
43Keramik Fresno, cream, grey 60×60m282.000
44Keramik Salsa, cream, grey 60×60m282.000
45Keramik Sicillia, grey 60×60m282.000
46Keramik Sonata, brown 60×60m282.000
47Keramik Strata, cream, grey 60×60m282.000
48Keramik Tequila, cream, white 60×60m282.000
49Keramik Tosca, cream, white 60×60m282.000
50Keramik Tudor, cream, white 60×60m282.000
51Keramik Teakwood, beige, brown, latte60×60m282.000
52Keramik Warna Tua 20 x 20m237.500
53Keramik Warna Muda 20 x 20m235.000
54Keramik Warna Putih 30 x 30m231.500
55Keramik Warna Marble 30 x 30m236.000
56Keramik Warna Fancy 30 x 30m240.500
57Keramik Warna Putih 40 x 40m237.500
58Keramik Warna Marble 40 x 40m242.500
59Keramik Pure Color 50 x 50m294.500
60Keramik Classy Color 50 x 50m2103.000
61Keramik Fancy Color 50 x 50m2113.500
62Keramik Accent Color 50 x 50m2186.000
63Keramik Pure Color 25 x 50m279.500
64Keramik Classy Color 25 x 50m286.000
65Keramik Fancy Color 25 x 50m297.500
66Keramik Accent Color 25 x 50m2171.000
67Keramik Pure Color 25 x 25m273.000
68Keramik Classy Color 25 x 25m279.000
69Keramik Fancy Color 25 x 25m291.000
70Keramik Accent Color 25 x 25m2163.500
71Keramik Putih 40 x 40m250.500
72Keramik Median 40 x 40m252.000
73Keramik Gelap 40 x 40m254.500
74Keramik Rustic 33 x 33m245.000
75Keramik Rustic 40 x 40m246.250
76Keramik Supermilan 25 x 33 Golongan Am256.500
77Keramik Supermilan 25 x 33 Golongan Bm258.000
78Keramik Supermilan 40 x 40 Putihm250.500
79Keramik Supermilan 40 x 40 Medianm254.000
80Keramik Supermilan 40 x 40 Gelapm255.000
81Keramik Supermilan 50 x 50 Putihm273.500
82Keramik Hercules Gelap 40 x 40m248.750
83Keramik Hercules Motif Khusus 40 x 40m243.150
84Keramik Hercules Putih 40 x 40m239.850
85Keramik Hercules Motif Dasar Putih 40 x 40m245.500
86Keramik Hercules Motif Dasar Gelap 40 x 40m246.500
87Keramik Lantai Hercules Uluwatu 40 x 40m262.000
88Keramik Lantai Hercules Aragon 40 x 40m262.000
89Keramik Lantai Hercules Jamaica 40 x 40m262.000

0 comments:

Posting Komentar